Sabtu, 26 November 2011

SMS HASANAH ISLAM

HASANAH ISLAM ; Dari Abu Hurairah ra. Dia berkata bahwa Nabi SAW Pernah menziarahi makam Ibundanya lalu Beliau menangis dan membuat orang-orang di sekitarnya menangis. (Shahih Muslim, 1622)

^|Berbagi ilmu|^



Abdullah bin Khubaiq; Jagalah 4 hal, tidak ada lainnya, matamu, lidahmu, hatimu, dan hawa nafsumu.

1.Lihatlah matamu, jangan kamu pergunakan untuk melihat sesuatu yg tidak halal.

2.Lihatlah lidahmu, janganlah berbicara sesuatu yg Allah tahu pembicaraanmu itu bertentangan dengan hatimu.

3.Lihatlah hatimu, jangan ada di dalamnya rasa dengki dan dendam terhadap seorang muslim.

4.Lihatlah hawa nafsumu, janganlah menyenangi keburukan sedikitpun.

Jika kamu tidak bisa menjaga 4 hal ini, maka taburilah kepalamu dengan abu.

Sesungguhnya kamu celaka. . !
Dari 'Aisyah ra berkata, bahwa Rasulullah saw. bersabda; Orang yang murah hati dekat dengan Allah, dekat dengan manusia, dekat dengan surga, dan jauh dari neraka.
Orang bakhil jauh dari Allah, jauh dari manusia, jauh dari surga, dan dekat neraka.
Orang bodoh yang murah hati lebih dicintai Allah daripada seorang yang ahli ibadah yang bakhil. (HR. At-Turmudzi. 1962)
Selamat siang kawanku.



HASANAH ISLAM ; Umar Ibnu Abi Salamah bercerita ; Dulu pada waktu kecil aku berada di bawah asuhan Rasulullah saw. Saat makan, tanganku suka mengambil makanan dari semua sisi nampan, Rasulullah saw,pun bersabda kepadaku; Hai anak kecil, bacalah bismillah, makanlah dengan tangan kananmu, dan makanlah apa yang di dekatmu, sejak itu begitulah cara makanku selanjutnya. (muttafap 'alaih)

^|Berbagi ilmu|^



Iblis minta "PENSIUN DINI"."Ya Alloh hamba minta pensiun dini saja".Alloh: "Knpa kamu minta pensiun pdhal kamu yg minta u sllu m'goda manusia?"
Iblis: "Hamba minta ampun ya Alloh, amit2 skrg kelakuan manusia sdh melebihi Iblis, hamba kuatir justru hamba yg t'goda oleh manusia... Makanya hamba minta pensiun dini aj..."Manusia b'zina, yg enak dia, yg di salahkan hamba.
Manusia korupsi, dia yg menikmati, katanya digoda hamba, salah lagi.Yg paling sedih: Tiap musim haji hamba dilempari batu oleh beratus2 juta manusia di Mekkah, padahal yg melempari itu banyak yg mjd kawan hamba jg...Hahahaha tobaaat
 


Bila dirimu sekarang sedang menunggu seseorang untuk menjalani kehidupan menuju RidhoNya, bersabarlah dengan keindahan, Demi Allah dia tidak akan datang karena kecantikan atau ketampanan, kepintaran ataupun kekayaan. Tetapi Allahlah yang menggerakkan. Janganlah tergesa mengekspresikan Cinta kepada dia sebelum Allah mengizinkan. Belum tentu yang kamu Cintai adalah yang terbaik untukmu. Siapakah yang lebih mengetahui melainkan Allah? Simpanlah segala bentuk ungkapan Cinta dan derap hati rapat2, Allah akn menjwbnya dgn lbh Indah di saat yg tepat. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan komentar anda untuk menambah silaturahim.